TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA — Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto menyindir ada pihak yang sedang mencoba menghasut mahasiswa. Pihak itu disebut tidak suka dengan Indonesia yang akan bangkit.
Berdasarkan siaran resmi penerangan Pasukan Marinir 1 dalam siaran resmi di situsnya dilansir VIVA Militer, Kamis 13 Maret ...